Tumbuhkan Prilaku Antisipatif Saat Mengemudi

Apa yang menjadi aturan pertama dari mengemudi antisipatif atau yang lebih dikenal dengan nama “Defensive Driving“? Tidak lain adalah menjadi individu yang waspada terhadap masalah-masalah potensial saat mengemudi dan mengambil sikap (aksi/action) sebelum masalah tersebut menjadi sebuah kerusakan (damage). Berikut adalah 5 tips mengenai prilaku berkeselamatan dengan cara mengemudi antisipatif.